Notification

×

Gamolan Lampung, Musik Budaya yang Mulai Tergerus Zaman

14 July 2015 | 8:37 AM WIB Last Updated 2015-07-14T01:41:06Z

LAMPUNG  ONLINE - Kesenian musik Gamolan atau Kolintang di Provinsi Lampung sudah ada sejak zaman dahulu. Kesenian ini dipakai hampir oleh semua kelompok adat besar dalam masyarakat Lampung, adat Pepadun maupun Saibatin, sejak zaman Keratuan di Lampung maupun Kerajaan Tulang Bawang.



sumber